Sebagai sosok kepala keluarga yang di pundaknya terpikul tanggung jawab besar, sosok ayah harus selalu hadir dan sehat setiap saat. Itu sebabnya cek kesehatan untuk para ayah perlu dilakukan secara rutin di tengah kesibukannya.
Kesadaran cek kesehatan untuk para ayah ini perlu terus digaungkan agar semua pihak menjadikan cek kesehatan untuk para ayah sebagai prioritas penting. Apalagi peran para ayah umumnya tidak hanya untuk keluarga, melainkan untuk kantor maupun peran publik lainnya.
Baca juga: Tips Bangkit Setelah Pasangan Kena PHK
Jenis Cek Kesehatan untuk Para Ayah
Lebih dari sekadar sosok orang tua, ayah adalah mentor, pelindung, penjaga, dan teman bermain bagi anak-anaknya. Karena itu, kehadiran ayah selalu dinanti. Itu di dalam rumah, Belum lagi peran ayah di luar rumah sebagai karyawan, pimpinan, apalagi pejabat public yang juga tidak kalah pentingnya.
Karena itu, kesehatan ayah tidak bisa diabaikan. Untuk menjaga stamina dan performanya, cek kesehatan untuk