Daftar Obat yang Aman untuk Ibu Hamil, dan yang Harus Dihindari

Rabu, 7 Agustus 2024 11:21 WIB

Daftar Obat yang Aman untuk Ibu Hamil, dan yang Harus Dihindari
Ella Nurlaila

Ella Nurlaila

Bagikan :

Salah satu ketakutan ibu hamil adalah sakit. Ketika kita sakit dalam kondisi tidak hamil, minum obat yang bisa dibeli di apotek tanpa resep bukan hal yang sulit. Namun ketika Mums hamil dan mengalami demam, batuk, diare, atau flu, apalagi usia kehamilan masih muda, pasti bertanya-tanya apakah hamil muda boleh minum obat? Sebagai panduan, Mums perlu tahu daftar obat yang aman utnuk ibu hamil dan obat yang harus dihindari. 



Meskipun beberapa obat dianggap aman diminum ibu hamil, namun efek obat pada bayi yang belum lahir tidak diketahui. Obat-obatan tertentu dapat sangat berbahaya bagi perkembangan bayi jika dikonsumsi selama tiga bulan pertama kehamilan, seringkali sebelum seorang wanita mengetahui bahwa dirinya hamil.



Daftar obat dan zat yang harus dihindari untuk Ibu Hamil


Obat-obatan dan zat tertentu terlarang karena tidak baik untuk kesehatan, tetapi lebih buruk lagi bagi kesehatan janin yang belum lahir, karena obat-obatan tersebut dapat menembus masuk ke janin melalui Mums. 


Jenis obat dan zat terlarang bagi ibu hamil antara lain:

Kasih Saran, Yuk!