Tips Merawat Luka Operasi Caesar Biar Cepat Pulih 

Minggu, 31 Maret 2024 23:42 WIB

Tips Merawat Luka Operasi Caesar Biar Cepat Pulih 

Informasi artikel ditinjau oleh

dr. William

Setelah melahirkan dengan operasi caesar, pasti Mums mau cepat-cepat sembuh supaya bisa beraktivitas dan menjaga si Kecil dengan optimal. Gimana ya, tips merawat luka operasi caesar biar cepat pulih?

Waktu pemulihan luka operasi caesar bisa berbeda-beda pada setiap wanita. Namun, umumnya pemulihan memakan waktu dua hingga enam minggu. Nah Mums, ada beberapa nih tips merawat luka operasi caesar biar cepat pulih. Cari tahu tipsnya di sini!

 

Tips Merawat Luka Operasi Caesar Biar Cepat Pulih 

Mums, begini tips merawat luka operasi caesar biar cepat pulih:

 

1. Istirahat yang Cukup 

Istirahat itu adalah bagian penting dari tips merawat luka operasi caesar, Mums. Namun, umumnya wanita yang baru melahirkan, sulit untuk istirahat yang cukup dengan adanya kehadiran si Kecil. 

Bayi baru lahir tidak punya jadwal tidur yang tetap dan kadang hanya tidur 1-2 jam saja di malam hari. Jadi, Mums harus

Kasih Saran, Yuk!