Mencegah Cedera pada Anak yang Aktif

Kamis, 21 November 2024 15:46 WIB

Mencegah Cedera pada Anak yang Aktif
Ella Nurlaila

Ella Nurlaila

Bagikan :

Seolah baterai yang tidak pernah habis, begitulah anak-anak yang aktif. Energinya selalu berlimpah sehingga membuatnya tidak bisa diam barang sedetik pun. Anak aktif rentan cedera pada anak, karena dia bergerak ke sana ke mari, yang membuatnya berisiko mengalami cedera.

Anak aktif rentan cedera pada anak memang tidak bisa dihindari. Namun hal ini bisa diminimalisir dengan berbagai cara. Paling tidak, kalaupun terjadi cedera, seminimal mungkin yang tidak membahayakan. 

Bentuk Cedera pada Anak yang Aktif 

Selain energi berlebih, anak-anak cenderung memiliki rasa ingin tahu yang besar. Hasrat mencoba segala sesuatu yang tidak bisa dibendung. Inilah alasan paling umum mengapa anak aktif rentan cedera pada anak. 

Berikut ini bentuk cedera yang umumnya terjadi pada anak aktif : 

1. Cedera akut

Contoh dari cedera pada anak yang satu ini seperti tertabrak saat main bola, terjatuh, atau bertabrakan dengan temannya saat bermain. Cedera jenis ini bisa kadarnya ringan hingga berat.

Kasih Saran, Yuk!