Mums, Ini Makanan agar Anak Cerdas!

Jumat, 30 Agustus 2024 15:41 WIB

Mums, Ini Makanan agar Anak Cerdas!

Setiap orang tua pasti mau melihat anaknya tumbuh menjadi anak cerdas. Mums bisa lho mendukung agar si Kecil tumbuh menjadi anak yang cerdas. Ada banyak aktivitas yang bisa meningkatkan perkembangan otak anak seperti membaca, mendengarkan musik, dan bermain. 

Namun tidak hanya itu, perkembangan otak anak juga bisa didukung dari asupan nutrisi. Jadi, Mums perlu tahu apa saja makanan agar anak cerdas. Makanan-makanan yang mengandung antioksidan, kolin, asam lemak omega-3 dapat meningkatkan kesehatan otak anak. Untuk lebih jelasnya, baca penjelasan di bawah ini ya, Mums!

Baca juga: Pakar Nyatakan Air Minum dari Galon Polikarbonat Bukan Penyebab Autis


Makanan agar Anak Cerdas

Tidak ada nutrisi yang tidak penting untuk pertumbuhan anak, namun keempat nutrisi berikut khususnya baik untuk perkembangan otak anak.

  • Antioksidan: nutrisi yang dapat melindungi kesehatan otak dan tubuh anak.

  • Kolin: nutrisi yang penting untuk perkembangan

Kasih Saran, Yuk!