Nyeri perut bawah saat hamil merupakan kondisi yang umum terjadi. Sebab rahim yang kian membesar seiring bertambahnya usia kehamilan dan pertumbuhan janin bisa membuat ibu hamil tidak nyaman akibat tekanan yang diterima.
Pertumbuhan janin yang semakin mengarah ke perut bagian bawah mengikuti jalan lahir juga semakin menambah rasa sakit yang dialami. Itu sebabnya, perut bawah sakit saat hamil merupakan sebuah keniscayaan yang tidak bisa dihindari.
Baca juga: 4 Penyebab Sembelit saat Hamil dan Tips Mengatasinya
Penyebab Perut Bawah Sakit Saat Hamil
Ada sejumlah hal yang menjadi pemicu nyeri perut bawah saat hamil yang perlu Mums ketahui. Umumnya kondisi ini tidak bisa diintervensi karena sebagian besar merupakan konsekuansi logis dari sebuah kehamilan yang mau tidak mau harus diterima.
Berikut ini penyebab perut bawah sakit saat hamil yang sering terjadi :
1. Morning sickness
Mual